Asam nukleat
adalah makromolekul pertama yang berhasil diisolasi dari dalam inti sel. Asam
nukleat berbentuk rantai linier yang merupakan gabungan monomer nukleotida
sebagai unit pembangunnya. Molekul ini menyimpan informasi pertumbuhan sel dan reproduksi.
Monomer
nukleotida sebagai struktur primer asam nu
kleat diperoleh dari hasil hidrolisis asam nukleat. Proses hidrolisis lebih lanjut dari monomer nukleotida akan dihasilkan asam fosfat dan nukleosida. Proses hidrolisis ini dilakukan dalam suasana basa. Jika hidrolisis dilanjutkan kembali terhadap senyawa nukleosida dalam larutan asam berair akan dihasilkan molekul gula dan basa nitrogen dengan bentuk heterosiklik.
Asam nukleat dalam sel terdiri dari DNA (DeoxyriboNucleic Acid) dan RNA (RiboNucleic Acid). Kedua jenis asam
nukleat ini memiliki perbedaan basa purin yang merupakan molekul penyusunnya.
Untuk RNA disusun oleh gula D-ribosa dan basa urasil. Sedangkan untuk DNA
disusun oleh gula 2-deoksi-D-ribosa yaitu gula D-ribosa yang kehilangan gugus
OH pada atom C nomor 2 dan basa timin.
1.
Pengertian dan definisi Asam Nukleat.
Asam
nukleat adalah senyawa kimia yang terdapat di dalam inti sel (Nukleus). Asam
nukleat merupakan suatu polimer nukleotida yg berperanan dlm penyimpanan serta
pemindahan informasi genetik yang berhubungan dengan pewarisan sifat turunan.
2. Fungsi asam nukleat adalah sebagai
pembawa informasi genetik yang mengatur pemunculan sifat suatu makhluk
hidup. Asam nukleat ditemukan di segala
jenis sel makhluk hidup. Disamping sebagai penyimpan informasi genetik, asam
nukleat juga berperan dalam peyampai pesan kedua, serta pembentuk molekul dasar
dalam pembentukan adenosin trifosfat.
1. Di alam, asam
nukleat di temukan dalam 2 bentuk, yaitu:
• Asam
deoksiribosa nukleat (DNA)
• Asam
ribosa nukleat (RNA)
Kedua jenis asam nukleat di atas
merupakan polimer linier, tidak bercabang dan tersusun dari unit- unit
struktural yang disebut nukleotida.
Karena itu asam nukleat di sebut juga sebagai polimer nukleotida
(Polinukleotida).
2. Nukleutida adalah molekul yang tersusun
dari gugus basa herosiklik, gula pentosa dan gugus fosfat. Asam Nukleat
terdapat dalam semua sel dan mempunyai peranan yang sangat penting dalam
biosintesis protein. Senyawa gabungan antara asam nukleat dengan protein ini
disebut nukleoprotein. Molekul asam nukleat merupakan suatu polimer seperti
protein, tetapi yang menjadi monomer bukan asam amino, melainkan nukleotida.
B. Uji Makanan
* Uji
Karbohidrat
a. Nasi
Haluskan nasi di dalam mortal
Taruh didalam tabung reaksi
Teteskan larutan iodium sebanyak 10 tetes
b. Ubi
Haluskan ubi didalam mortal
Taruh didalam tabung reaksi
Teteskan larutan iodium sebanyak 10 tetes
c. Roti
Haluskan roti didalam mortal
Taruh didalam tabung reaksi
Teteskan larutan iodium sebanyak 10 tetes
d. Kanji
Masukkan kanji didalam tabung reaksi sebanyak 5ml
Teteskan air sebanyak 5 tetes
Teteskan larutan iodium sebanyak 10 tetes
Hasil Uji Karbohidrat
Karbohidrat
adalah zat makanan yang yang banyak menghasilkan energy yang diperlukan oleh
tubuh. Sehingga tubuh dapat melakukan aktifitas yang diperoleh dari energy itu.
Banyak makanan yang mengandung karbohidrat, misalnya nasi, jagung, ubi, roti,
talas, dll. Untuk menguji apakah makanan tersebut memiliki karbohidrat atau
tidak maka diperlukan alat yang berupa larutan iodium.
Ketika makanan diuji dengan menggunakan larutan iodium maka
pada saat meneteskan larutan iodium kemakanan tersebut maka dapat diketahui
apakah makan tersebut mengandung karbohidrat atau tidak dengan melihat warna
pada makanan yang telah ditetesi larutan iodium. Apabila warna makanan tersebut
berwarna hitam, maka makanan tersebut mengandung karbohidrat. Dari hasil
penelitian, dibuktikan bahwa makanan yang mengandung karbohidrat pada ujicoba
makanan yang telah disiapkan seperti nasi, roti, ubi, dan kanji memiliki
kandungan karbohidrat. Makanan yang
memiliki kandungan kerbohidrat terbanyak adalah nasi, kemudian ubi, roti, dan
yang terakhir adalah kanji.
* Uji Protein
a. Putih telur
Haluskan putih telur didalam
mortal
Masukkan kedalam tabung reaksi
Teteskan biuret sebanyak 10 tetes
b. Kuning telur
Haluskan kuning telur didalam
mortal
Masukkan kedalam tabung reaksi
Teteskan biuret sebanyak 10 tetes
c. Tempe
Haluskan tempe didalam mortal
Masukkan kedalam tabung reaksi
Teteskan biuret sebanyak 10 tetes
Hasil Uji Protein
Protein
adalah senyawa organic kompleks dengan berat molekul tinggi. Protein sangat
dibutuhkan tubuh karena hampir seluruh sel tubuh manusia menghasilkan protein.
Didalam makanan-makanan yang mengandung protein ada dua yaitu protein nabati
dan hewani. Protein nabati adalah protein yang berasal dari tumbuh-tumbuhan
misalnya kacang-kacangan. Sedangkan protein hewani adalah protein yang berasal
dari hewan misalnya telur.
Untuk menguji makanan yang mengandung protein, kita
membutuhkan alat yang berupa biuret. Makanan yang mengandung protein ketika
diteteskan biuret akan berwarna ungu, selaindari pada warna itu, maka makanan
tersebut tidak memiliki kandungan protein. Pada hasil penelitian, dibuktikan
bahwa pada telur yang mengandung protein yang banyak terletak pada putih telur,
kemudian kuning telur. Selain dari pada itu, pada hasil penelitian dibuktikan
bahwa tempe juga memiliki protein. Tetapi kandungan protein pada tempe lebih
kurang disbanding pada telur.
* Uji lemaka
Buat enam segi empat pada kertas minyak
Oleskan minyak, mentega, kecap, glukosa, air, dan pada setiap segi
empatnya
Hasil Uji lemak
Lemak
adalah sekelompok ikatan organic yang tersusun atas unsur C, H, O yang
mempunyai sifat dapat larut dalam zat-zat pelarut tertentu. Lemak juga dibutuhkan
didalam tubuh manusia. Oleh karena itu manusia juga perlu mengonsumsi lemak,
tetapi mengonsumsi lemak tidak boleh berlebihan. Karena akan menyebabkan
penyakit. Makanan yang mengandung lemak adalah makan yang berminyak dan daging.
Untuk menguji bahwa makanan tersebut mengandung lemak atau
tidak itu membutuhkan alat seperti kertas minyak. Pada saat bahan makanan
ditempelkan pada kertas minyak, yang mengandung lemak akan berwarna transparan
(tembus pandang). Dari hasil percobaan, dibuktiakan bahwa ada beberapa bahan
makanan yang mengandung lemak yaitu minyak, mentega, kecap, dan kanji. Dan
diantara bahan makanan tersebut minyak mempunyai kandungan lemak terbanyak
diantara bahan makanan yang lainnya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar